Senin, 28 Februari 2022

Latihan Soal PTS Genap

 

1

Tujuan seorang peneliti sejarah melakukan sebuah verifikasi atau kritik sumber adalah...

2

Seorang sejarawan melakukan penafsiran atas data sejarah. Hal ini dilakukan pada tahap...

3

Seorang sejarawan menguji kesesuaian tanggal pembuatan dokumen dengan isi dokumen.

Hal ini dilakukan untuk melihat...

4

Pada tahap historiografi, maka yang dilakukan peneliti sejarah adalah...

5

Pengertian metode sejarah adalah...

6

Masalah pertama dalam proses penelitian yang harus dipersiapkan adalah...

7

Tahapan terakhir dari metode sejarah adalah...

8

Berdasarkan jenis sumber sejarah, yang merupakan sumber sejarah berdasarkan bentuknya adalah...


9

Berikut yang merupakan masalah yang sering muncul terkait sumber sejarah pendukung suatu penelitian

adalah...


10

Suatu penulisan sejarah yang menghasilkan penjelasan yang tidak terpaku terhadap proses atau akhirnya

saja, namun dari kondisi objek dan lingkungan sekitarnya menggunakan metode...

11

Bahan-bahan yang dapat digunakan untuk mengumpulkan informas tentang peristiwa yang

terjadi pada masa lampau disebut....

12

Sumber yang didapat dan berasal dari pihak kedua disebut sumber...

13

Sumber sejarah sangat beraneka ragam. Prasasti yang merupakan benda peninggalan masa

lampau juga merupakan sumber sejarah. Prasasti termasuk sumber sejarah...


14

Ketika kalian mencari i nformasi tentang sejarah keluarga, kalian juga menemukan sumber sejarah.

Yang termasuk sumber benda bersejarah yang pernah kalian temukan di rumah / tempat tinggal

kalian adalah...

15

Untuk memperoleh informasi ketika kalian melakukan penelitian sejarah keluarga, kalian menggunakan

sumber lisan. Sumber lisan tersebut dapat kalian peroleh dengan cara...

16

Bukti dan fakta sejarah yang termasuk sumber primer adalah berita dari...

17

Pabrik Otomotif bernama Chevrolet yang berdiri di AS merupakan gagasan dari dua orang yaitu

Louis Chevrolet dan William C Durant. Mobil Seri C Classic Six yang menghabiskan dana 2.500 dolar As

sukses dikembangkan dan dibangun untuk melemahkan pasaran Ford yang saat itu sangat berkuasa di AS.

Dilihat dari ilmu sejarah, hal ini merupakan sebuah fakta...

18

Berikut ini yang merupakan contoh dari fakta mental dalam sejarah adalah...

19

Berikut yang dimaksud dengan sumber primer sejarah adalah...


20

Mesin Diesel mulai dikembangkan pada tahun 1892 oleh seorang insinyur Jerman,

yaitu Rudolf Diesel. Pada tahun 1897 di Universitas Minuch, ia berhasil membuat sebuah mesih diesel

pertama yang bekerja dengan baik. Kemudian tahun 1900 ia memamerkan penemuannya tersebut

pada ajang Paris Expo. Dari kisah sejarah di atas, dapat kita analisiskan dengan menggunakan

konsep berpikir sejarah, yaitu...


21

Jika kita mempelajari sejarah Otomotif Dunia secara mendetail, mulai dari awal penemuan hingga

perkembanganya saat ini, maka artinya kita menggunakan konsep berpikir sejarah...


22

Perjalanan kehidupan manusia sejak ada sampai sekarang, merupakan rentang waktu yang

sangat panjang, maka untuk lebih memudahkan pembahasannya perlu dibuat...

23

Peristiwa sejarah adalah peristiwa yang abadi. Maksud dari pernyataan tersebut adalah...

24

Dalam menulis suatu peristiwa sejarah, harus secara objektif karena...


25

Pewarisan budaya dari generasi terdahulu kegenerasi berikutnya bertujuan...

 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

TUGAS SEJARAH X KERAJAAN ISLAM

1. Carilah 5 Kerajaan Islam yang ada di Indonesia 2. Jelaskan tentang awal berdirinya kerajaan, raja-rajanya, masa kejayaan, masa keruntuhan...